Patroli Dini Hari Personel Polsek Tegalwaru Sasar dan Monitor Pertokoan di Wilayah Desa Cintalanggeng

    Patroli Dini Hari Personel Polsek Tegalwaru Sasar dan Monitor Pertokoan di Wilayah Desa Cintalanggeng

    Karawang, - Mencegah aksi kejahatan di lingkungan wilayah hukum kepolisian sektor Tegalwaru. 

    Dini hari tadi. Senin (7/10) Personel kepolisian Polsek Tegalwaru menggelar patroli malam. 

    Sebanyak dua anggota personel Polsek Tegalwaru melaksanakan patroli Route beat. 

    Salah satunya, monitoring pertokoan di wilayah Kampung Sirnamanah Desa Cinta langgeng. 

    "Benar, tadi malam anggota kami melaksanakan kegiatan patroli malam antisipasi aksi kejahatan, " Tutur Kapolres Karawang, AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu. Pol. Ata, SH. Selasa (7/10) pagi tadi. 

    Kapolsek Tegalwaru pun mengajak peran masyarakat dalam menjaga lingkungan dan waspada. 

    "Karena kejahatan bisa saja terjadi sewaktu-waktu dan tidak terduga, "Terang Kapolsek Tegalwaru. 

    Sampai dengan pelaksanaan patroli malam oleh dua personel Polsek Tegalwaru itu berlangsung. 

    Situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Batujaya Sambangi Scurity...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Patroli Polsek Batujaya Antisipasi...

    Berita terkait

    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Briptu Fajri RDS Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 Serta Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Bhabinkamtibmas Lakukan Patroli Dialogis di Perum Mahkota Regency
    Anggota Polsek Tirtajaya Tingkatkan Patroli Prekat di Jalan Sepi Ciwelut Tirtajaya
    Dalam Giat KRYD, Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Datangi Tempat Warung Jamu Penjual Miras
    Sinergitas TNI-POLRI, Babinsa TNI Dan Babinkamtibmas POLRI Sambangi Kepala Desa Binaan
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Briptu Fajri RDS Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 Serta Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Karena Tak Mau Kecolongan Polisi Brantas Miras Oplosan. Polsek Tempuran Polres Karawang. Operasi Miras Oplosan di Warung Jamu Di wilayah Hukum Polsek Tempuran. 
    Polsek Cibuaya bersinergitas dengan TNI Gotong Royong Membersihkan Sampah Disungai Pejaten-Kedungjaya
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Patroli Dialogis serta Sambangi Scurity Bank BRI Unit Pisangsambo
    Bhabinkamtibmas Polsek Majalaya Sosialisasi Cegah Perjudian Terutama Judi Online.
    Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Karawang antisipasi C3 dan gukamtibmas di pasar johar
    Personil Laksanakan Patroli Prekat di Malam hari guna anntisipasi GU Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Tempuran.
    Upaya Polisi di Telukjambe Timur, Cegah C3 hingga Kriminalitas di Wilayah Hukum
    Patroli Presisi Personil Polsek Tempuran siiang Hari, Cegah aksi pelaku kejahatan di Perbankan wilayah hukum Polsek Tempuran.
    Polsek Ciampel, Aipda januar Fajar, Bersama Brigadir Rodiana Ansori Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Pada Wilayah Ds.Kutamekar.

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Jelang Putusan Mahkamah Konstitusi, Babinsa Pos Ramil Tingginambut Sosialisasikan Pesan Kedamaian
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aiptu Sunartoyo Ngawangkong Bersama Desa Parungmulya Kecamatan Ciampel.
    Bhabinkamtibmas Desa Mulyasejati Polsek Ciampel Melaksanakan Bimbingan dan Penyuluhan SMPN 2 Ciampel Dusun Karang Anyar Mulyasejati Kec. Ciampel Kab. Karawang Tentang Bahaya Kenakalan Remaja.
    Jalin Keakraban, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Laksanakan Komsos Dengan Petani Di Wilayah Binaan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll